Monday, April 28, 2008

Kota Panyabungan


Kota Panyabungan adalah sebuah kota yang sedang berkembang. Yang terkenal dengan julukan Serambi Mekkah. Di seluruh sudut kota dihadiri dengan adanya pesantren. Masyarakatnya hampir seluruhnya menjunjung tinggi nilai-nilai agama. Kaum bapak, begitu juga dengan kaum ibu, banyak memakai busana muslim. Semoga keadaan ini berlanjut terus. Jangan bercampur dengan budaya barat yang begitu tidak sesuai dengan norma-norma agama Islam.
Keadaan ekonomi kota Panyabungan juga saya nilai bagus. Dibanding dengan kabupaten-kabupaten lain. Semoga terus majulah Panyabunganku. Panyabungan terletak di Kabupaten Mandailing Natal Yang biasa disebut dengan singkatan Madina. Sumatra Utara. Indonesia.
Oleh penulis buku:

No comments: